Halaman ini menjelaskan tentang penyesuaian untuk Custom Content Hooks.
Setelan pada bagian ini hanya diterapkan pada Custom Content Hooks saja !
Fitur ini tersedia di plugin LarisTurbo
Masuk ke dalam LarisTurbo > For WooCommerce > Custom Content Hooks For WooCommerce

Ada fitur yang dapat digunakan untuk menyesuaikan bagian Custom Content Hooks ini :
- Enable Custom Content Hooks
Untuk mengaktifkan custom conten hooks.
Fitur ini hanya berfungsi ketika anda memakai theme yang menggunakan standard woocommerce templates. - Single Product Page – Top
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya ada di atas single produk.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Single Product Page – Before Summary
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya sebelum summary di single produk.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Single Product Page – Before Add to Cart
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya sebelum tombol add to cart di single produk.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Single Product Page – After Add to Cart
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya sesudah tombol add to cart di single produk.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Single Product Page – After Summary
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya sesudah summary di single produk.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Single Product Page – Before Product Tabs/Details
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya sebelum tabs/detail di single produk.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Single Product Page – After Product Tabs/Details
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya sesudah tabs/detail di single produk.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Single Product Page – Before Upsells/Related Products
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya sebelum upsell/related di single produk.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Single Product Page – Bottom
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya ada di bawah single produk.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Shop Page – Top
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya ada di atas halaman shop.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”. - Shop Page – Bottom
Untuk menyesuaikan custom content yang posisi nya ada di bawah halaman shop.
Anda juga bisa mengubah “Background Color” dan “Text Color”.