Tutorial Setting SMTP di WordPress

Ada banyak cara dan plugin untuk SMTP kali ini saya akan menggunakan plugin “Easy WP SMTP”.

  1. Install Plugin “Easy WP SMTP”, Masuk ke menu Plugins > Add New , Ketik “Easy WP SMTP” pada kolom pencarian, install dan aktifkan.

  2. Setelah diaktifkan lengkapi pengaturan di Settings > Easy WP SMTP.

  3. Untuk melakukan Test pengiriman email bisa di tabs ” Test Email“.

    Beberapa Catatan,

    SMTP Host :
    Untuk akun Gmail maka SMTP hostnya menggunakan smtp.gmail.com
    Untuk akun Yahoo maka SMTP hostnya menggunakan smtp.mail.yahoo.com
    Untuk akun Beon maka SMTP hostnya menggunakan mail.namadomain.com