WooCommerce Shipping Zones

Shipping Zones atau Area pengiriman merupakan Area geografis tempat Anda mengirimkan produk anda. Anda dapat membuat general area ataupun membuat area spesifik atau bisa juga menggunakan Kode Pos untuk membuat area pengiriman.

Untuk lebih lengkapnya tentang Shipping Zones, Anda bisa melihat video tutorial dibawah ini.

IndoOngkir 02 - Shipping Zones - WooCommerce

Jika anda tidak ingin melihat video, bisa melihat gambar di bawah ini :

  1.  Shipping Zones– Add shipping zone
    Menambahkan shipping zone
  2.  Add Shipping Zone– Zone Name
    Untuk Judul zone name
    – Zone Regions
    Memilih regions atau wilayah dengan Provinsi atau Seluruh Indonesia
    – Add Shipping Methods
    Memilih ekspedisi yang di inginkan
  3.  Add Shipping MethodsSilahkan memilih ekspedisi yang akan anda gunakan.

 

Setelah membuat shipping zone, ongkir akan muncul di checkout.
Contoh shipping zone yang telah saya buat seperti di bawah ini :