Membuat Produk Font Dengan Pilihan Family Dan Lisensi

Tutorial Membuat Produk Font Dengan Pilihan Family Dan Lisensi.

Membuat Produk Font Dengan Pilihan Family Dan Lisensi

 

Berikut cara singkat membuat “Produk Font Dengan Pilihan Family Dan Lisensi yang dapat Anda lakukan :

  1. Memilih variable product
  2. Klik tab “Attributes” dan pilih semua attributes yang di buat.
    Contoh nya “Font License dan Font Family“.

  3. Centang “Used for variations” dan klik “Select all“.
    Lalu klik “Save attributes“.

    Untuk “Visible on the product page” bisa di hilangkan centang nya.
    Tidak harus di centang.

  4. Klik tab “Variations“, lalu pilih “Create variations from all attributes“.
    Dan klik “Go“.
  5. Semua variasi yang telah di buat akan muncul.
    Di sini akan mencentang “Downloadable” dan “Virtual“.
    Dan mengisi Harga, Deskripsi, Upload File.



  6. Isi Short Description jika diperlukan.
  7. Setelah semua variasi product telah di isi, silahkan klik “Save changes“.
  8. Lalu klik “Update“.